10 Rekomendasi Lagu Babymetal Paling Populer Di Indonesia

Rekomendasi Lagu Babymetal Paling Populer Di Indonesia
Rekomendasi Lagu Babymetal Paling Populer Di Indonesia. Foto; Pinterest.
0 Komentar

‘10 Rekomendasi Lagu Babymetal Paling Populer Di Indonesia’

RAKCER.IDBabymetal adalah adalah grup musik asal Jepang yang terdiri dari tiga gadis muda, yaitu Suzuka Nakamoto (Su-metal), Yui Mizuno (Yuimetal), dan Moa Kikuchi (Moametal). Babymetal dikenal karena menggabungkan genre musik metal dengan elemen pop dan tarian Jepang tradisional.

Lagu-lagu Babymetal juga sering diiringi dengan gerakan tarian yang khas, seperti headbanging dan fox sign.

Berikut Adalah Lagu Babymetal Paling Populer Di Indonesia:

Megitsune

Salah satu signature track dari Babymetal nih! Lagu metal yang dipadukan dengan sentuhan oriental Jepang yang tradisional. Mengisahkan tentang gadis rubah yang lebih dari sekadar gadis rubah biasa. Meski dengan hook, terdapat lirik lagu yang memiliki melodi lebih lembut.

Baca Juga:ALL New Honda Beat 150 cc 2023 Segera Rilis Tahun Ini !Talaga Langit Milik Ujang Bustomi Menjadi Saran Destinasi Wisata Yang Ramai Di Kunjungi Tahun 2023

Gimme Chocolate!!

Bagi penggemar Babymetal, tentu tak asing dengan lagu populer ini kan? Gimme Chocolate!! menjadi salah satu tersukses yang menceritakan tentang permen coklat. Dibungkus dengan sentuhan bubblegum pop, lagu ini terdengar lebih manis dan menghasilkan single dengan chorus yang catchy.

Karate

Hit dari album kedua berjudul Metal Resistance ini menggunakan suara yang khas. Seperti saat karate, kata ‘seiya’ digunakan sebagai hook lagu yang mencerminkan kekuatan dan semangat dalam seni bela diri. Tak lupa, pada bagian chorus lagu, ada sentuhan vokal directing yang khas yakni J-Pop.

Catch Me If You Can

Bagi yang mendengarkan lagu ini pertama kali, tentu merasa aneh karena aransemen death metal dipadukan dengan suara member Babymetal yang kawaii khas idola Jepang. Tak jauh berbeda dengan lagu kolaborasi bersama Bring Me The Horizon berjudul Kingslayer, ada cukup banyak elemen rock yang memeriahkan lagu imut satu ini.

Pa Pa Ya!! (feat F.HERO)

Selain kedua lagu yang disebutkan sebelumnya, Pa Pa Ya!! (feat F.HERO) memiliki aransemen catchy dan imut. Lagu hasil kolaborasi dengan F.HERO ini serupan dengan hit generik Babymetal.

Doki Doki

Sesuai dengan judulnya, lagu ini memiliki irama yang ceria dan kawaii seperti member Babymetal yang masih bocah saat melakukan rekaman Doki Doki * Morning. Meski demikian, aroma metal tetap terasa dan masih menjadi ciri khas dari grup asal Jepang ini.

0 Komentar