Toto menambahkan, dengan berbagai masalah subtansi yang muncul tersebut, OKP Mahasiswa di Kabupaten Kuningan (HMI, PMII, GMNI, KAMMI) bersikap dan bersepakat bersama-sama menyuarakan dengan lantang 4 tuntutan.
“Pertama menolak wacana penundaan pemilu dan Perpanjangan masa jabatan untuk dibahas di DPR/MPR. Kedua, menolak kenaikan pajak PPN/PPH/PBB dan BBM, ketiga mendesak Kapolri agar segera evaluasi anggotanya yang melanggar aturan dalam pengendalian massa. Keempat, segera perbaiki tata niaga produk barang dan jasa di Indonesia, ciptakan segera stabilitas pangan,” pungkasnya. (bud)