Panduan Lengkap Shalat Tarawih, Berikut Niat dan Tata Caranya

shalat tarawih
ilustrasi shalat tarawuh berjamaah. Foto: Pinterest
0 Komentar

• Salam Setelah tahiyat awal, beri salam ke kanan dengan mengucapkan “Assalamu ‘alaikum wa rahmatullah” dan ke kiri dengan mengucapkan hal yang sama.

Hukum melaksanakannya dalam hadist yang artinya berbunyi “Barang siapa melakukan shalat (Tarawih) pada Ramadhan dengan iman dan ikhlas (karena Allah ta’ala) maka diampuni dosa-dosanya yang telah lalu.” (Muttafaq ‘Alaih).

Menurut Imam Nahrawi dalam Syahrul Muslim, yang dimaksud hadist tersebut yakni shalat tarawih. Dengan hadist tersebut beberapa ulama sepakat bahwa hukum shalat tarawih adalah sunnah.

Lafal niat untuk menjadi Imam

Baca Juga:Seputar Ramadhan di Dunia: 10 Makanan Khas Bulan Ramadhan di Berbagai Belahan Negara9 Rekomendasi Menu Berbuka Puasa Khas Jawa Barat, Salah Satunya Mie dengan Bahan Dasar Tepung Singkong

Ushallî sunnatat tarawihi rak’ataini mustaqbilal qiblati imâman lillâhi ta’ala

Artinya:

“Saya niat shalat Tarawih dua rakaat menghadap kiblat, menjadi imam karena Allah ta’ala.”

Lafal niat  untuk menjadi makmum

Ushalli sunnatat tarâwîhi rak’ataini mustaqbilal qiblati ma’muman lillâhi ta’ala”.

Artinya:

“Saya niat shalat Tarawih dua rakaat menghadap kiblat, menjadi makmum karena Allah ta’ala.”

Keutamaan shalat sunnah tarawih adalah akan diampuni semua dosa yang telah lalu dan mendapatkan pahala beribadah selama satu malam penuh.

Berdasarkan hadist Rasulullah SAW. Riwat at-Tirmidzi, Ibnu Majah dan an-Nasa’i:
artinya berbunyi: “ Barang siapa shalat tarawih bersama imam sampai selesai, maka untuknya dicatat seperti beribadah semalam.”

Salah satu hadist yang memberikan motivasi umat Islam agar selalu istiqomah dalam mengerjakan shalat sunnah tarawih, karena di dalamnya terdapat banyak manfaat dan keistimewaan yang luar biasa.

Baca Juga:Menyambut Puasa dengan Sukacita, Berikut 5 Tradisi Menjelang Ramadhan di Berbagai Daerah Indonesia6 Rekomendasi Kuliner Khas Cirebon Untuk Berbuka Puasa, Lengkap dengan Lokasinya

Itulah informasi tentang panduan lengkap Shalat Tarawih, berikut niat dan tata caranya. Semoga bermanfaat. (*)

0 Komentar