4. Clash of Clans
Gameplay simpel dan permainan yang cukup mudah membuat Clash of Clans sangat diminati saat pertama kali rilis pada tahun 2012 hingga saat ini.
Cukup sulit sebetulnya menjaga eksistensi sebuah game untuk beberapa tahun. Namun Clash of Clans mampu membutikannya bahawa mereka bisa.
Gameplay cukup mudah, kita sebagai kepala suku hanya perlu membuat sebuah desa dan memperkuat pertahanan desa agar tidak mudah diserang lawan.
Baca Juga:Rekomendasi 3 Film Mendidik untuk Anak Terbaik Pokoknya4 Daftar Hero Fighter Terkuat, Paling Bikin Emosi
Itulah beberapa daftar game android terlaris yang bisa mengisi hari-hari kamu yang mungkin menjenuhkan atau membosankan, selamat bermain. Terimakasih. (*)