Premier League musim 2022/2023 telah memberikan kejutan lainnya yaitu ada dua pemain yang telah mengoleksi gol lebih dari 30 gol.
Mereka adalah Harry Kane dan Erling Haaland yang masing-masing mencetak 30 gol dan 36 gol dalam satu musim. Perlu diketahui Erling Haaland baru melakukan debut pertamanya pada musim ini.
Selain mereka berdua ada juga yang pernah menorehkan rekor yang sama yaitu pada musim 1993/1994 yang memegang rekornya adalah Andy Cole dan Alan Shearer serta tahun 2017/2018 ada Mohammed Salah dan Harry Kane.
3. Leicester City bertahan di Premier League selama satu dekade
Baca Juga:Prediksi Skor Final Piala FA Manchester City vs Manchester UnitedPerbandingan Redmi A1 dan Redmi A2, Hebat Mana?
Leicester City harus menerima keputusan bahwa mereka harus memundurkan diri dari Premier League dan turun ke Championship setelah satu dekade lamanya
Padahal Leicester City pernah menjuarai Premier League di tahun 2015/2016. Saat itu memang mengejutkan beberapa pihak. Namun tahun ini lebih dikejutkan bahwa Leicester tumbang dengan poin akhir sejumlah 34 Poin.