Dalam menyongsong Pemilu 2024, penting bagi para pemimpin calon dan calon pemimpin untuk mendengarkan suara generasi muda. Anak-anak muda adalah kekuatan yang tak bisa diabaikan dan kebijakan yang bersifat inklusif, berkelanjutan, dan ramah lingkungan akan membentuk fondasi yang kokoh bagi masa depan Indonesia.
Oleh karena itu, menjawab tuntutan pemuda bukan hanya tanggung jawab calon pemimpin, tetapi juga sebuah kewajiban moral untuk memastikan keberlanjutan dan kemakmuran bangsa di masa mendatang.
Demikian informasi selengkapnya mengenai beragam suara pemuda pada pemilu 2024 yang menuntut solusi holistik untuk isu lingkungan dan Pembangunan yang berkelanjutan. (*)