Menyelami Keindahan Alam Pulau Payung, Destinasi Ekowisata di Kepulauan Seribu

Pulau payung
Objek wisata di Kepulauan Seribu yakni Pulau Payung. Foto: Pinterest/rakcer.id
0 Komentar

2. Nikmati Istirahat di Asha Resort

Setelah berkegiatan, istirahatlah sejenak di Asha Resort sambil menikmati hidangan lezat dan minuman segar. Tarif makanan dan minuman di resor ini mulai dari Rp 35.000.

3. Waktu Kembali ke Dermaga

Bagi wisatawan yang tidak menginap di Asha Resort, sebaiknya kembali ke dermaga di Baywalk, Jakarta Utara, sekitar pukul 15.00 WIB. Kapal yang membawa penumpang dari Asha beroperasi hingga pukul 16.00 WIB.

Pulau Payung dengan segala keindahan alam dan aktivitas seru yang ditawarkannya menjadi destinasi wisata yang menarik di Kepulauan Seribu.

Baca Juga:Wisata Banten Punya Nih! Pesona Alam Pantai Cipanon di Tanjung Lesung Cocok Menjadi List Liburan Akhir TahunMengisi Liburan Dua Hari Satu Malam di Yogyakarta, Apa Saja yang Bisa Dilakukan ya?

Bagi mereka yang mencari pengalaman ekowisata yang autentik dan menyegarkan, Pulau Payung siap menyambut kehadiran para pengunjung dengan keindahan alamnya yang memukau.

Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.

 

0 Komentar