Fasilitas Lengkap dari Pemerintah, Siap Sediakan Beragam Program untuk Dukung Pembelian Rumah di Tahun 2024

rumah
Program pemerintah dukung beli rumah 2024. Foto: Pinterest/rakcer.id
0 Komentar

Pembelian rumah pertama kali perlu dilakukan sesegera mungkin, mengingat harga properti cenderung terus meningkat.

Untuk itu, pemerintah juga menyediakan berbagai fasilitas seperti Kredit Perumahan Rakyat (KPR), Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP), dan TAPERA untuk mendukung masyarakat dalam mewujudkan impian memiliki rumah sendiri.

Harapannya, melalui insentif-insentif ini, kepemilikan rumah di Indonesia dapat meningkat secara signifikan.

Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News. 

0 Komentar