CIREBON,RAKCER.ID – Permainan sepak bola membutuhkan beragam keterampilan yang perlu dipelajari pemain pemula, selain memiliki kemampuan atletik berlari,mengubah arah, pemain juga harus memliki keterampilan khusus.
Teknik dasar ini harus anda kuasai jika kalian ingin menjadi atlet sepak bola, setelah teknik dasar sepak bola sudah dikuasai kamu dapat bermain dengan menggabungkan komunikasi dan kerja tim di lapangan.
Berikut adalah 5 teknik dasar permainan sepak bola:
1. Dribbling Atau Menggiring Bola
Baca Juga:4 Cara Menjaga Kesehatan Tubuh5 Makanan Khas Yogyakarta yang Wajib Anda Coba Saat Berlibur Kesana
Menggiring bola dalam sepakbola sangat penting, karena memungkinkan pemain saat memiliki bola bergerak ke arah ujung lapangan membuat ruang agar bisa menembak bola dan juga mengumpan.
Pemain berlatih menggiring bola sebanyak mungkin, semakin banyak berlatih, maka akan semakin baik jadinya dan semakin jago mendribbling bolanya.
2. Juggling
Juggling dapat membantu pemain dengan kontrol bolanya, koordinasi, dan dapat membantu meningkatkan reaksi pemain. detikers harus berlatih juggling setiap hari setidaknya 10 menit sehari, lakukanlah setiap hari agar meningkatkan control bola di udara.
Berikut latihan untuk belajar juggling:
Pegang bola dengan kedua tangan dan jatuhkan ke tanah. Gunakan salah satu kaki untuk menyentuh bola ke atas sehingga dapat menangkapnya dengan tangan.
Mulai lagi dengan ketuk bola ke atas dengan dua kaki, ulangi secara terus menurus dan tambahkan sentuhan bola sebelum menangkapnya.
3. Passing atau Mengumpan
Umpan-umpan yang baik dalam tim sepak bola mampu mempertahankan bola dalam kendali permainan, passing ini teknik dasar sepak bola yang sangat penting.
Jika pemain tidak mempunyai passing yang tidak bagus akan menggangu saat di pertandingan sepak bola.
4. Kontrol Bola
Baca Juga:5 Macam Teknik Dasar Futsal yang Harus anda KuasaiPelatih Bristol Heran Lihat Jejak Baggot Di Timnas Indonesia
Kontrol bola juga teknik dasar sepak bola yang sangat penting juga, passing terlihat baik jika yang menerima bolanya juga mempunyai control bola yang sangat bagus.
Teknik dasar ini bisa kalian coba di rumah dengan passing ke dinding dan mengotrol bola dengan kaki boleh kaki kanan atau kaki kiri.
5. Shooting atau Menembak
Teknik dasar ini juga salah satu keterampilan yang harus anda punya sebagai atlet sepak bola shooting juga harus memiliki akurasi yang tepat dan kekuatan yang kenceng.