CIREBON, RAKCER.ID – Dibalik modernitas dan hingar-bingar India terdapat aturan saklek mengatas namakan kasta memisahkan manusia ke dalam sebuah strata sosial dengan tingkatan yang berbeda-beda
bagai sebuah garis pembatas yang tak bisa ditembus dan disatukan kasta kerap membuat seseorang menganggap diri bermartabat tinggi dan merendahkan
mereka dari strata rendah hanya karena darah atau keturunan di negeri tepian sungai Gangga ini manusia sejak lahir sudah distempel dalam garis kehidupan kasta yang lebih dikenal dengan sistem jatis
Baca Juga:Apakabar Lumpur Lapindo? Sudah 18 Tahun Semburan Belum Berhenti Sampai Sekarang!Ini Dia Penjelasan Metamorfosis Pada Kupu-Kupu Secara Lengkap, Dari Telur Hingga Menjadi Serangga!
sistem itu Belenggu kehidupan menjadikan orang kaya semakin kaya dan yang miskin semakin Nelangsa serta terhina.
kali ini akan membahas mengenai kasta paling rendah di India kasta dalit yang dianggap lebih rendah dari binatang
sebagai negara dengan mayoritas beragama Hindu kasta membagi umat Hindu menjadi empat kategori utama yaitu Brahmana , Kesatria, waisa dan Sudra
kasta Brahmana yakni orang yang mengabdikan dirinya dalam urusan bidang spiritual seperti sulinggih Pandita dan rohaniawan
kasta Kesatria yakni para kepala dan anggota lembaga pemerintahan seseorang yang menyandang gelar ini tidak memiliki harta pribadi semua harta milik negara
kastawaisa orang yang telah memiliki pekerjaan dan harta benda sendiri petani nelayan pedagang dan lain-lain
kastaudra adalah pelayan bagi ketiga kasta di atasnya nah ternyata di bawah kasta Sudra masih terdapat kasta yang lebih rendah lagi yakni
Baca Juga:Mengetahui Metamorfosis Pada Katak Dari Telur Hingga Dewasa yang Manusia Lupakan!Mengenal Ciri-Ciri Hewan Vertebrata dan Invertebrata, Contoh dan Penjelasannya!
kasta Dal atau Kasta Dalit konon katanya kasta ini adalah yang lebih rendah dari binatang dan diharamkan untuk disentuh saking hinanya sehingga kasta ini sering kali tidak dianggap
mirisnya orang-orang yang berasal dari kasta dalit selalu mendapatkan diskriminasi dari kasta yang ada di atasnya betapa tidak mereka diperlakukan sebagai manusia hina dan rendah nyawa orang-orang dari kasta dalit lebih murah jika dibandingkan dengan nyawa sapi.
ketika berjalan pun orang diharuskan mengikat dahan pohon di pinggang mereka tujuannya, sangat mengejutkan yakni agar jejak bekas mereka berjalan tersebut akan dihapuskan oleh dahan pohon yang mereka bawa tadi.