Burung ibis ini biasanya menghuni lahan basah dan sekitar rawa gambut dan masih mempunyai kekerabatan dengan bangau, hanya saja badannya lebih kecil dan paruhnya lebih sesuai untuk menusuk lumpur ketimbang mangsa.
Kini burung ibis sangat sulit ditemukan karena lahan basah yang berkurang karena ulah manusia dan kemarau ekstrim yang belakangan ini melanda sebagian wilayah Indonesia yang membuat lahan basah tersebut berkurang dan membuat burung ibis ini kesulitan mencari makan.
Itulah 5 burung bangau yang ada di Indonesia sebenarnya masih ada banyak lagi jenis bangau yang hidup atau ada di Indonesia namun kami hanya merangkum 5 saja dan semoga saja menambah pengetahuan kamu
mohon maaf apabila ada kesalahan dalammenulis informasi Semoga bermanfaat. (*)