Kepala BBWS Cimanuk-Cisanggarung dan Walikota Cirebon Tegaskan Kota Cirebon Tak Bisa Bebas Total dari Banjir

Kepala BBWS Cimanuk-Cisanggarung dan Walikota Cirebon Tegaskan Kota Cirebon Tak Bisa Bebas Total dari Banjir
PENANGANAN BANJIR. Jalan Cipto menjadi langganan banjir saat Kota Cirebon diterpa hujan deras. Karena itu, warga berharap agar Pemerintah Kota Cirebon serius mencari solusi untuk mengatasinya. FOTO: ISTIMEWA/RAKCER.ID
0 Komentar

“Jalan utama yang seharusnya menjadi jalur lancar bagi aktivitas warga dan perekonomian kota, justru berubah menjadi lautan air yang menghambat segalanya. Kami mengharapkan perhatian serius dari pemerintah daerah untuk segera melakukan langkah konkret,” ujarnya.

Ia menambahkan, langkah-langkah yang diharapkan warga meliputi normalisasi saluran air, perbaikan drainase, hingga penataan ulang kawasan rawan banjir.

“Kami mengharapkan perhatian serius dari pemerintah daerah untuk segera melakukan langkah-langkah konkret, mulai dari normalisasi saluran air, perbaikan drainase, hingga penataan ulang kawasan rawan banjir. Selain itu, kami juga berharap adanya komunikasi terbuka antara pemerintah dan warga untuk mencari solusi bersama,” pungkasnya.

0 Komentar