Fungsi Kapasitor Kipas Angin yang Wajib Kamu Ketahui

Fungsi Kapasitor Kipas Angin yang Wajib Kamu Ketahui
Kapasitor kipas angin. Foto: Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

Kapasitor bekerja sama dengan komponen lain seperti saklar dan motor untuk memastikan kipas beroperasi dengan baik, memberikan hembusan angin yang optimal.

Ciri-Ciri Kapasitor Kipas Angin yang Rusak

Mengetahui ciri-ciri kapasitor yang rusak sangat penting agar kamu dapat segera melakukan perbaikan.

Beberapa tanda yang bisa kamu perhatikan antara lain:

1. Putaran bilah kipas yang tidak normal, baik terlalu lambat atau tidak berputar sama sekali.

2. Suara dengungan yang tidak biasa saat kipas dinyalakan.

3. Bau terbakar yang muncul saat kipas beroperasi.

Baca Juga:Inspirasi Desain Rumah Bali Modern 2 Lantai yang Ekstotis dan Memukau untuk Rumah Idaman Inspirasi Desain Rumah dengan Konsep Alam yang Cocok untuk Iklim Tropis

Jika kamu mendapati tanda-tanda tersebut, sebaiknya segera periksa kapasitor dan lakukan penggantian jika diperlukan. (*)

0 Komentar