Rahasia Tampil Flawless Tanpa Beban! Ini 6 Skintint Lokal Murah Meriah yang Bikin Kamu Auto Glowing

Rahasia Tampil Flawless Tanpa Beban! Ini 6 Skintint Lokal Murah Meriah yang Bikin Kamu Auto Glowing
Rekomendasi Skintint Lokal Murah. Foto: Pinterest/rakcer.id
0 Komentar

CIREBON, RAKCER. ID – Mau wajah kelihatan flawless tapi malas pakai foundation tebal yang bikin muka terasa berat? Skintint adalah jawabannya!

Produk ini punya coverage ringan dengan tekstur nyaman yang cocok banget dipakai harian bikin kulit tetap “bernapas” tanpa rasa gerah.

Kabar bahagianya, sekarang banyak brand lokal yang sudah meluncurkan skintint kece dengan harga yang ramah di kantong!

Baca Juga:Nggak Ribet, Tetap Glowing! Ini 5 Rahasia Skincare Cewek Paris yang Elegannya Bikin IriSakura di Skincare, Beneran Ajaib atau Cuma Gimmick? Ini 7 Mitos vs Faktanya!

Rekomendasi Skintint Lokal Terbaik

Kalau kamu lagi hunting skintint untuk pemula, atau sekadar mau nambah koleksi makeup, yuk intip rekomendasi skintint lokal terbaik yang wajib masuk wishlist kamu:

1. YOU Cloud Touch Blurring Skin Tint

Mulai dari Rp 81.900

Cari skin tint lokal yang bisa nge-blur pori-pori sekaligus bikin kulit kelihatan flawless? YOU Cloud Touch Blurring Skin Tint bisa jadi jawabanmu! Efek blurring-nya jago banget buat menyamarkan noda halus, dan yang paling penting, cocok buat semua jenis kulit.

Diperkaya ceramide dan centella asiatica, skin tint ini bukan cuma mempercantik, tapi juga menutrisi dan memperkuat skin barrier kamu. Teksturnya super ringan, nggak lengket, dan nyaman banget buat dipakai seharian.

2. Rose All Day The Realest Lightweight Skintint

Mulai dari Rp 111.000

Buat kamu yang sering wara-wiri di tengah polusi kota, wajib banget kenalan sama The Realest Lightweight Skintint dari Rose All Day. Ini adalah skin tint lokal pertama yang mengandung anti-pollutant buat melindungi kulitmu dari radikal bebas.

Formulanya ringan, gampang dibaurkan, plus bonus niacinamide buat mencerahkan dan squalane untuk menjaga kelembapan kulit. Cantik, sehat, terlindungi? Paket komplit!

3. Luxcrime Perfecting Hydralight Skin Tint SPF 35 PA+++

Mulai dari Rp 123.650

Kalau kamu ngefans sama tampilan glass skin ala Korea, Luxcrime Perfecting Hydralight ini bakal jadi sahabat baru kamu! Skin tint ini punya coverage yang bisa di-build mau natural atau lebih coverage, tinggal layering aja tanpa takut berat.

Selain itu, kandungan green tea, centella asiatica, glycerin, dan apple extract siap bantu menjaga kulit tetap terhidrasi dan sehat sepanjang hari.

4. Amaterasun UV Skin Tint SPF 35 PA++++

0 Komentar