47 Dosen dan 140 Mahasiswa Lolos Program Kampus Mengajar

0 Komentar

“Sinkronisasi data, pencapaian prestasi dan akreditasi perguruan tinggi menjadi salah satu kriterianya,” ujarnya.

Ia juga berharap, dengan lolosnya sebanyak 47 dosen dan 140 mahasiswa Uniku pada program Kampus Mengajar (KM) angkatan ketiga ini, diharapkan mahasiswa dan dosen Uniku yang lolos dalam program kampus mengajar, dapat melaksanakan amanah ini dengan baik dan memberikan perubahan serta manfaat bagi dunia pendidikan.

“Semoga, mahasiswa dan dosen Uniku yang lolos dalam program Kampus Mengajar MBKM 2022 angkatan ketiga ini dapat menjalankan amanah dan tanggungjawabnya dengan baik, dapat memberikan perubahan dan manfaat bagi dunia pendidikan. Ingat, jaga nama baik almamater Uniku,” pesannya mengakhiri dengan penuh harap.(ale)

0 Komentar