5 Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMA yang Paling Diminati dan Dicari

5 Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA yang Paling Dimininati dan Dicari
Kata siapa lulusan SMA tidak bisa sukses dan tidak menjanjikan untuk bekerja dengan gaji di atas UMR. Ilustrasi: Pinterest
0 Komentar

4. Customer Service

Pekerjaan sebagai customer service biasanya menjadi salah satu bidang yang paling diminati.

Biasanya untuk lowongan custumer service dibuka untuk lulusan SMA dan rata-rata perempuan. Namun, tidak menutupi kemungkinan perusahaan memberikan peluang untuk laki-laki.

Tugasnya sendiri biasanya meangani berbagai keluhan yang masuk ke perusahaan yang berkaitan dengan klien.

Baca Juga:6 Menu Wajib Saat Lebaran, Nomor 6 Gak Boleh Sampai Ketinggalan6 Ide Ngabuburit di Hari Minggu Cocok Banget Untuk Refreshing

Pekerjaannya cukup sederhana, namun pekerjaan ini sebenarnya membutuhkan kesabaran yang tinggi, fokus, pengetahuan yang luas dan pastinya cara mereka menyapaikan sesuatu.

5. Content Writer

Lowongan kerja untuk lulusan SMA yang cocok setelah lulus dan cukup santai adalah menjadi content writer. Kamu bisa bekerja dengan santai dari rumah, tapi harus sesuai dengan deadline yang diberikan klien.

Semakin bagus hasil pekerjaan Kamu, maka makin banyak bisa menarik klien. Harus selalu ingat bahwa ini pekerjaan menjual jasa, jadi berikan pelayanan sebaik mungkin dan usahakan membuat konten sesuai keinginan klien.

Itulah beberapa  informasi terkait lowongan pekerjaan untuk lulusan SMA, semoga dampat menambah pengentahuan dan jangan putus asa dalam mencari pekerjaan intinya tetap semangat. Terima kasih. (*)

0 Komentar