Inilah10 Pesepakbola Keturunan Indonesia yang Pernah Bermain di Piala Eropa

Inilah10 Pesepakbola Keturunan Indonesia yang Pernah Bermain di Piala Eropa
Tijjani Reijnders pesepakbola yang memliki darah keturunan indonesia yang pernah bermain di Eropa. Foto:Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

7. Nigel De-Jong Maluku-Belanda

Nigel De-Jong merupakan gelandang bertahan timnas Belanda yang pernah bermain di piala Eropa tahun 2008 dan 2012, pemain yang saat ini menjadi direktur olahraga timnas Belanda itu diketahui memiliki darah keturunan dari sang ibu

8. Ian Maatsen Jawa-Belanda

Ian Maatsen merupakan bek kiri Borussia Dortmund yang baru saja dipanggil untuk memperkuat timnas Belanda di ajang EURO 2024 kali ini, pemain yang musim lalu mengantarkan Borussia Dortmund ke final ucl ini ternyata memiliki keturunan Jawa Suriname

9. Frank Rijkaard Maluku-Belanda

Frank Rijkard merupakan legenda dari timnas Belanda yang pernah bermain di ajang EURO pada tahun 1988 dan 1992, pemain yang juga pernah membawa AC Milan menjuarai UCL 2 kali ini diketahui memiliki darah keturunan Maluku.

Baca Juga:Kisah Jack Brown Pemain Keturunan Indonesia yang Terlupakan Dewa United Resmi Memperpanjang Kontrak Penjaga Gawang Asal Belanda Sony Stevens

Franklin Edmundo Rijkaard (lahir 30 September 1962) adalah seorang mantan pemain sepak bola asal Belanda dan mantan manajer yang bermain sebagai gelandang bertahan. Diaanggap sebagai salah satu gelandang terbaik dalam sejarah sepakbola,

10. Tijjani Reijnders Maluku-Belanda

Tijjani Reijnders merupakan pemain berusia 25 tahun yang baru saja melakukan debut di EURO pada saat melawan Polandia, pemain yang ingin di naturalisasi oleh PSSI ini diketahui memiliki darah Maluku yang berasal dari sang ibu.

0 Komentar