Warga Diminta Tidak Takut Divaksin Booster

IMUNITAS. Bupati Indramayu Nina Agustina (keempat kiri) bersama Forkopimda, perwakilan DPRD dan tokoh agama saat launching vaksinasi booster di Pendopo Raden Bagus Aria Wiralodra.
IMUNITAS. Bupati Indramayu Nina Agustina (keempat kiri) bersama Forkopimda, perwakilan DPRD dan tokoh agama saat launching vaksinasi booster di Pendopo Raden Bagus Aria Wiralodra.
0 Komentar

“Kami terus berupaya mengantisipasi penurunan imun bagi masyarakat yang sudah vaksin tahap pertama maupun kedua,” ucapnya.

Sementara itu, Ketua DPRD Kabupaten Indramayu, H Syaefudin menyampaikan apresiasi atas dedikasi dan kerja keras bupati Indramayu bersama Forkopimda terhadap capaian vaksinasi anak yang menempati posisi ketiga se-Jawa Barat.

“Tentu capaian ini tidak mudah, dan dapat dipastikan hasil dari kerja keras yang luar biasa,” tandasnya. (tar)

0 Komentar