Manfaatkan Tanaman Liar Jadi Obat Herbal

PENGERINGAN. Proses pengeringan tanaman liar di Saung Wangsakerta sebagai bahan dasar obat herbal yang mulai diminati masyarakat perkotaan.
PENGERINGAN. Proses pengeringan tanaman liar di Saung Wangsakerta sebagai bahan dasar obat herbal yang mulai diminati masyarakat perkotaan.
0 Komentar

Di samping itu, kolaborasi antar pegiat sosial juga perlu dilakukan. Hal itu guna membangun jejaring berbasis kesadaran terhadap pentingnya pemberdayaan masyarakat desa. Dengan begitu, kerja-kerja sosial akan semakin solid dan organik.

Menurut Wakhit, kerja-kerja sosial tak bisa berlandaskan kepentingan profit bagi pegiatnya. Kerja sosial harus didasarkan pada kesamaan perspektif. “Kalau orientasinya materi, sebuah tim bisa bubar dengan mudah. Di sinilah pentingnya membangun sistem yang orientasinya pada kepentingan bersama membangun masyarakat,” ujar Wakhit. (wan)

0 Komentar