Apa Makna Ritual Kursi Kosong di Perayaan HUT Gerindra? Prabowo Beri Jawaban

Saat sambutan, Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Prabowo Subianto menunjukan tiga kursi kosong. Ritual kursi kosong yang biasa dilakukan Gerindra saat agenda kepartaian. Ternyata maknanya mendalam.
RITUAL KURSI KOSONG. Saat sambutan, Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Prabowo Subianto menunjukan tiga kursi kosong. Ritual kursi kosong yang biasa dilakukan Gerindra saat agenda kepartaian. Ternyata maknanya mendalam. FOTO: ASEP SAEPUL MIELAH/RAKYAT CIREBON
0 Komentar

Masih di awal sambutannya, sebelum menyampaikan orasi untuk membakar semangat para kadernya di momentum HUT ke-15, Prabowo juga menyapa para pengurus hampir di seluruh DPD, yang mengikuti agenda HUT secara virtual.
Bahkan, saat menyapa DPD Sulawesi Utara, Prabowo pun menyapa, dan memberikan instruksi khusus kepada para kadernya di sana.
“Sulawesi Utara, saya sapa Sulawesi Utara.  Jangan lupa itu, itu kampung ibu saya. Saya titip ya kampung ibu saya,” kata Prabowo saat menyapa DPD Partai Gerindra Sulawesi Utara. (*) 

0 Komentar