Pemain Arsenal itu mencetak gol dengan kaki kirinya dari kotak penalti, saat bola membentur pojok kanan gawang Ukraina.
Berkat Gol tersebut, Saka berhasil memberikan 2 konstribusi (gol dan assist) hanya dalam waktu 3 menit.
Tidak ada lagi gol yang dicetak setelah gol dari Saka, hingga babak pertama usai pertandingan masih dimenangkan oleh Inggris dengan skor 2-0 atas Ukraina pada pertandingan kedua Kualifikasi Euro 2024.
Baca Juga:Barito Putera vs PSIS: Barito Menang Telak 3-0Hanya Butuh 2 Teflon Bisa Bikin Pizza Kentang Terenak!
Sementara itu, Ukraina tidak berhasil memiliki satupun peluang yang tepat sasaran hingga akhir babak kedua usai.
Skor berakhir 2-0. Kemenangan dimiliki oleh Inggris atas Ukraina pada pertandingan kedua Kualifikasi Euro 2024.