Warna-warna cerah yang mencolok biasanya diaplikasikan untuk furnitur. Warna cerah yang populer digunakan untuk gaya retro antara lain warna merah, hijau, kuning, orange dan biru.
Buat kalian para milenial muda pecinta warna-warna cerah yang berencana sewa kantor di bali pasti sangat cocok dengan gaya interior yang satu ini.
3. Cocok dipadukan dengan interior lain
Jika Anda tidak menginginkan nuansa interior vintage yang terkesan berat, Anda bisa memadukannya dengan gaya lain. Gaya vintage cukup mudah dipadukan dengan kesan minimalis, rustic, maupun industrial.
Baca Juga:Pekerjaan Lewat HP? 4 Pekerjaan ini Sangat UnikWajib tau 4 Desain Interior Apartemen Studio Minimalis, Simak Yuk
Misalnya, Anda dapat menampilkan kesan vintage dari penggunaan furniture retro. Sedangkan dinding dan elemen ruangan lainnya bisa menggunakan nuansa minimalis atau rustic yang terkesan lebih ringan.
Perpaduan ini akan sangatb membuat interior kantor terkesan lebih unik dibandingkan kantor yang lainnya.
4. Pencahayaan dan dekorasi dinding
Untuk menonjolkan kesan kuno yang semakin kuat, Anda bisa menambahkan wallpaper atau wall covering bermotif.
Pemilihan wallpaper bermotif ini berguna untuk menghidupkan ruangan bergaya interior vintage. Desain dinding seperti ini cocok dipadukan dengan furniture yang mempunyai unsur kayu.
Tambahkan juga pencahayaan dari lampu berwarna putih kekuningan sehingga membuat guratan kayu yang sudah usang menjadi semakin cantik dan eksotis.
5. Lampu hias
Memberi kesan cantik pada rumah tidak melulu soal pilihan warna dan penataan. Akan tetapi, penerangan juga menjadi salah satu rahasia dibalik itu semua.
Inilah kenapa hampir semua rumah vintage sangat mengandalkan penerangan didalam rumahnya Jika umumnya pemilihan penerangan rumah berwarna putih.
Baca Juga:5 Perabotan untuk Dekorasi Rumah Minimalis? Apa Saja ya Kira-kira, Simak Yuk4 Desain Ruang Tamu Minimalis Modern? Ternyata Semudah itu untuk Mengaplikasikannya
Namun, pada konsep rumah vintage, biasanya menggunakan lampu yang berwarna kuning.
6. Identik dengan furniture retro
Desain interior kantor vintage juga juga harus dilengkapi dengan furniture yang modelnya bernuansa retro. Anda harus meluangkan waktu lebih banyak untuk berburu furniture bergaya tradisional.
Untungnya, saat ini sudah banyak produsen memproduksi furniture berkualitas bergaya vintage, sehingga Anda tak akan kesulitan memilih yang terbaik sesuai dengan kebutuhan interior rumah Anda.
Itulah beberapa desain interior kantor vintage yang bisa menjadi rekomendasi untuk gunakan di kantor anda, semoga bermanfaat. Terimakasih. (*)