Kamu bisa membuat bakso dari jauh-jauh hari sebelum Lebaran dengan bahan daging sapi atau ayam. Kemudian masukkan ke kulkas. Nah, saat Lebaran tiba, kamu tinggal merebus baksonya bersama campuran bahan makanan lain seperti mie dan sayurannya.
10. Sate Ayamma
Sate ayam merupakan salah satu hidangan yang biasanya disajikan untuk menu lebaran komplit. Hidangan ini terbuat dari bahan dasar potongan ayam yang dibakar menggunakan bumbu kecap dan dilumuri dengan saus kacang yang gurih dan manis.
Sebenarnya, sate ayam tidak hanya menjadi menu favorit saat momen Lebaran saja. Namun juga sering dijadikan menu andalan untuk berbagai acara dan perayaan lainnya.
Baca Juga:Simak Yuk! 10 Tanaman Hias yang Cocok untuk Rumah MinimalisWajib Tahu! Ini Dia HP dengan Kamera Terbaik 2023, Harga 2 Jutaan Saja!
Itulah 10 daftar makanan khas lebaran yang selalu hadir dan paling ditunggu. Makanan khas Lebaran ini tentu selalu menjadi bagian terpenting dalam merayakan Hari Kemenangan. (*)