RAKCER.ID – Di era digital seperti sekarang ini tentunya segala perekerjakaan akan sangat mudah kamu lakukan. Untuk itu, sebagai gen z tentunya kamu harus memanfaatkan teknologi saat ini. Berikut ini merupakan beberapa rekomendasi pekerjaan remote yang menjanjikan yang mungkin bisa kamu coba.
Pekerjaan remote atau yang sering kamu ketahui bekerja dari jarak jauh kini semakin populer dan menjanjikan, terutama di era digital seperti saat ini.
Ada banyak perusahaan yang kini mulai menawarkan banyak pekerjaan remote sebagai opsi bagi karyawan yang mereka mereka miliki, yang memungkinkan orang untuk bekerja dari mana saja dengan menggunakan teknologi komunikasi seperti video konferensi dan email.
Baca Juga:Keren! 7 Ide Dekorasi DIY Low Budget Untuk Rumah ImpianIni Dia 6 Keterampilan yang Harus Dipersiapkan Dalam Dunia Kerja
Berikut ini merupaka beberapa jenis rekomendasi pekerjaan remote yang menjanjikan:
- Pekerjaan teknologi informasi
Rekomendasi pekerjaan remote yang menjanjikan yangt pertama adalah pekerjaan teknologi informasi.
Pekerjaan di dalam bidang teknologi informasi (TI) seperti pengembang web, desainer grafis, dan pengembang perangkat lunak seringkali memungkinkan untuk bekerja dari jarak jauh.
Kebanyakan tugas TI memerlukan koneksi internet yang stabil dan perangkat lunak komunikasi seperti Zoom atau Skype.
- Pekerjaan penulisan konten
Rekomendasi pekerjaan remote yang menjanjikan selanjutnya adalah pekerjaan penulisan konten.
Ada banyak perusahaan memerlukan penulis konten untuk mengisi situs web, blog, atau materi pemasaran yang mereka mereka.
Seorang penulis konten yang terampil akan mampu bekerja dari jarak jauh tanpa mengurangi kualitas kerja yang mereka miliki.
- Pekerjaan media sosial
Rekomendasi pekerjaan remote yang menjanjikan selanjutnya adalah pekerjaan media sosial.
Baca Juga:Wajib Coba 6 Tips dan Trik Untuk Dekorasi Rumah Minimalis Low Budget Ini Untuk Rumah5 Bank Syariah Dengan Suku Bunga Tertinggi di Indonesia
Perusahaan yang ingin meningkatkan kehadiran mereka di media sosial seringkali membutuhkan manajer media sosial yang keterampilan yang mumpuni guna memposting konten, membalas komentar, dan membangun basis pengikut.
Seorang manajer media sosial yang berbakat dapat bekerja dari mana saja dengan menggunakan perangkat lunak manajemen media sosial seperti Hootsuite atau Buffer.
- Pekerjaan pemasaran digital
Pekerjaan pemasaran digital seperti misalnya analis data, ahli SEO, dan ahli PPC (pay-per-click) seringkali memungkinkan untuk bekerja dari jarak jauh.
Seorang profesional pemasaran digital tentunya dapat mengakses data dan melakukan analisis dari mana saja dengan menggunakan perangkat lunak seperti Google Analytics dan Ahrefs.