4 Rekomendasi Anime Cowok Dingin Terbaik

4 Rekomendasi Anime Cowok Dingin Terbaik
Anime memang selalu mempunyai cerita yang menarik apalagi dengan karakter utama yang mempunyai sifat dingin dan cuek. Ilustrasi: Pinterest
0 Komentar

RACKER.ID – Rekomendasi anime cowok dingin? Biasanya karakter utama dari seri anime itu adalah orang menentukan jalan cerita dengan kisah bersama karakter-karakter lain di dalam animenya.

Dan salah satunya anime dengan karakter utama yang mempunyai sifat cuek atau dingin. Yang terkadang menjadi daya tarik sendiri dan menambah tingkat keseruan dari anime tersebut.

Serial animasi dari jepang ini memang selalu memberikan cerita yang menarik, tidak heran remaja-remaja di Indonesia menyukainya dan sangat banyak juga penggemarnya di Indonesia.

Baca Juga:Keseruan Bermain 3 Game Modifikasi Mobil Terbaik4 Deretan Film Drama Thailand Terbaik

Dan dalam atikel kali ini akan membahas beberapa rekomendasi anime cowok dingin. Simak Yuk!

Berikut Rekomendasi Anime Cowok Dingin :

1. Seishun Buta Yarou wa Bunny Girl Senpai no Yume wo Minai

Rekomendasi anime cowok dingin yang pertama ada Seishun Buta Yarou wa Bunny Girl Senpai no Yume wo Minai.

Anime ini menceritakan tentang Sakuta Azusagawa yang bertemu dengan aktris bernama Sakurajima Mai yang mengenakan pakaian kelinci di perpustakaan yang ramai.

Namun, Sakuta merasa ada yang janggal karena tidak ada satupun orang yang menyadari kehadiran Sakurajima.

Akhirnya Sakuta pun menyadari bahwa hanya dia yang bisa melihat Sakurajima saat itu dan fenomena itu disebut sebagai Sindrom Pubertas.

2. Suzumiya Haruhi no Yuuutsu

Anime Suzumiya Haruhi no Yuuutsu adalah anime yang menceritakan tentang sosok cowok dingin bernama Kyon. Kyon adalah seorang siswa SMA yang memiliki sifat yang dingin.

Namun dibalik sifat dinginnya, Kyon memiliki hati yang hangat dan sayang yang tidak bisa diabaikan. Meskipun terlihat dingin, namun Kyon adalah seorang yang baik dan murah hati.

Baca Juga:3 Deretan Anime Isekai Reinkarnasi TerbaikSerunya Bermain dan Berfikir, Ini 4 Game RTS Ringan Android Terbaik

Jika kalian tertarik untuk menonton anime bertema misteri, maka Suzumiya Haruhi no Yuuutsu adalah anime yang cocok untuk kalian.

3. Kaze no Stigma

Kannagi Kazuma dipandang sebagai orang yang tidak berguna oleh keluarganya karena tidak mampu menggunakan Enjutsu, kemampuan untuk mengontrol api yang diteruskan dari generasi ke generasi.

Setelah dikalahkan oleh Ayano Kannagi, seorang anggota keluarganya, Kazuma dibuang dari keluarganya. Tahun-tahun berlalu, Kazuma kembali dan sekarang telah mampu menguasai Fuujutsu, kekuatan untuk mengendalikan angin.

0 Komentar