Selalu Melegenda, BTS Rayakan 10 Tahun Anniversary jadi Trending Topik Di Seluruh Dunia

BTS anniversary ke 10
BTS anniversary ke 10 trending seluruh dunia foto : @pinterest/ rakcer.id
0 Komentar

Pada 3 Maret 2023, mereka telah menerima lebih dari 31,96 miliar streaming, menempatkan mereka sebagai artis yang paling banyak diputar kesembilan di Spotify.

Selain itu BTS adalah anggota spotify’s billions club karena lagu-lagunya telah di-streaming miliaran kali.

Misalnya, dynamite menerima 1,60 miliar streaming, butter menerima 1,08 miliar selanjutnya hal yang sama juga berlaku untuk boy with luv (feat. Halsey), yang telah diputar sebanyak 1,01 miliar kali.

Baca Juga:Pecah!! Ini Deretan Drama Terbaik Lee Do Hyun Sejak 2017 hingga KiniPark Eun Bin di Ganti, Season 2 Extraordinary Attorney Woo Siap Tayang di 2024 Mendatang

Selain itu, per 23 Mei 2023, BTS telah mengumpulkan 65 juta pengikut di Spotify.

  1. Menjadi boy group paling banyak pengikut di Instagram

BTS memecahkan rekor dengan pengikut Instagram terbanyak pada 22 April 2021, membuat rekor baru guinness world yang mana awalnya One Direction, boy band Inggris memegang posisi ini.

BTS memiliki 40,2 juta pengikut serta akun BTS @bts.bighitofficial di Instagram memiliki 73,5 juta pengikut dari seluruh dunia.

  1. Menjadi boy group paling banyak di lihat di Youtube

Dengan dirilisnya lagu “Butter” pada 21 Mei 2023, BTS memecahkan rekor video musik debut yang paling banyak ditonton. Saat video pertama kali muncul di YouTube, sebanyak 3,9 juta orang menontonnya.

Video music yang paling banyak ditonton di YouTube, Butter juga memegang guinness world.

Ini mengalahkan rekor BTS sebelumnya dengan lagu Dynamite, yang pemutaran perdana Agustus 2020 menerima 3 juta penayangan.

Demikian kabar mengenai anniversary BTS yang ke 10. (*)

0 Komentar