RAKCER.ID – Berikut adalah deretan inspirasi desain ruang tamu elegan dan minimalis, yang bisa jadi inspirasi untuk mendekorasi ulang ruang tamu anda.
Ruang tamu tentunya menjadi tempat tamu masuk ke dalam rumah Anda. Meski ruang yang kecil, kita tetap bisa menciptakan ruang tamu elegan dan minimalis yang nyaman.
Inspirasi desain Ruang tamu minimalis biasanya menampilkan perabotan serba guna yang lugas. Dengan demikian, ruang tampak lebih besar dan lebih teratur.
Baca Juga:AESTHETIC!! 10 Inspirasi Desain Kamar Mandi Aesthetic 2×3 Cocok Untuk Semua Gaya Rumah!AESTHETIC!! 12 Inspirasi Desain Kamar Tidur Aesthetic, Nomor 3 Banyak Jadi Inspirasi!
Lalu di mana saya bisa menemukan inspirasai untuk ruang tamu yang unik nan menyenangkan? Tenang, ada banyak inspirasi desain ruang tamu elegan dan minimalis memukau yang tersedia saat ini yang bisa langsung Anda tiru dan terapkan di rumah Anda.
Berbagai macam gaya, dari klasik hingga Korea, dapat dipadukan dengan ide kesederhanaan dan keanggunan.
Tentunya agar desain ruang tamu minimalis yang menarik dapat bekerja dengan baik di rumah, Anda juga harus memahami penataan yang tepat.
Ruang tamu yang elegan dan minimalis ini siap menjadi inspirasi desain interior. Idenya sederhana tetapi indah dan tak perlu diragukan lagi kontemporernya.
Berikut Ini Adalah Inspirasi Desain Ruang Tamu Elegan dan Minimalis
1. Nuansa Cool Tone
Warna cool tone cocok dengan dekorasi ruang tamu elegan dan minimalis. Karena warna ini sering diasosiasikan dengan desain yang indah kerapkali dianggap mewah dan megah.
Berkat permainan tekstur pada interiornya, ruang tamu anda berhasil tampil mewah. Kehadiran gorden tebal, sofa beludru, dan karpet bulu memberikan tampilan ruang tamu yang lengkap, dan tak kosong.
Belum lagi menambahkan sentuhan merah muda dan biru muda pada bantal sofa, yang sekaligus menghidupkan ruangan.
2. Inspirasi Desain Ruang Tamu Elegan dan Minimalis dengan Tanaman Hijau
Menghadirkan tanaman hias pada ruang akan menciptakan suasana kelas atas. Tak hanya itu warna hijau yang didominasi dengan tanaman akan membuat ruang tamu anda tampak lebih segar dan sirkulasi udara yang baik.
Baca Juga:MINIMALIS!! 10 Inspirasi Desain Interior Rumah MinamilisMURAH !! 5 Rekomendasi Laptop Gaming Terbaik dan Termurah!
Lagipun desain ruang tamu yang satu ini sedang hits di kalangan para pecinta tanaman hias.