Contohnya, menggunakan api dan air akan menghasilkan efek “Vaporize” yang kuat.
8. Selesaikan Misi dan Tantangan
Ikuti misi utama dan sampingan untuk mendapatkan hadiah dan meningkatkan level petualangan Anda.
Tantangan harian dan mingguan juga memberikan hadiah tambahan.
9. Gabung dengan Teman
Genshin Impact menawarkan mode co-op multiplayer, yang memungkinkan Anda bermain bersama teman-teman.
Bergabunglah dengan teman-teman untuk menyelesaikan tantangan lebih mudah.
10. Bersabarlah
Genshin Impact adalah game yang memerlukan waktu dan komitmen.
Baca Juga:6 Karakter dalam Ragnarok Origin Global Paling Terbaik10 Karakteristik Utama dalam Anime Romantis yang Mempunyai Cerita Kompleks
Bersabarlah dalam mengumpulkan karakter, senjata, dan tingkatkan kemampuan Anda secara bertahap.
Dengan mengikuti panduan ini, Anda akan dapat memulai petualangan Anda dengan baik di dunia Genshin Impact dan menikmati pengalaman bermain game ini dengan lebih baik sebagai pemula.
Itulah beberapa tips bermain Genshin Impact bagi pemula yang dapat di bahas dalam artikel kali ini. Terimakasih. (*)