Tugu Proklamasi Dekat Alun-Alun Kejaksan Jadi Saksi Bisu Kemerdekaan RI, Sebelum di Jakarta Ternyata di Cirebon Dulu! Patut Bangga Kalian Warga Cirebon!

Tugu Proklamasi Dekat Alun-alun Kejaksan
Tugu Proklamasi Dekat Alun-alun Kejaksan Cirebon Jadi Saksi Bisu Perjuangan Kemerdekaan RI. FOTO: pinterest.com/RAKCER.ID
0 Komentar

Lalu tulisan apa yang ada pada tugu tersebut? simak artikel berikut.

Tulisan yang Ada pada Tugu Proklamasi di Alun-Alun Kejaksan

“Batoe pertama diletakan pada tanggal 17-VIII-1946 Djam 10:30 oleh P. Toean Presiden Bersama Ketua Dewan Perdjoeangan Daerah Tjirebon sebagai lambang persatuan antara pemerintah dan ra’jat dalam perdjoeangan mengakan Republik Indonesia yang 100 % merdeka,” begitu tulisan pada tugu proklamasi dekat Alun-alun Kejaksan yang dikutip dari laman pikiranrakyat.com.

Temukan berita dan artikel menarik lainnya di Google News.

0 Komentar