Review Jujur City Car KIA Picanto 2023 Mobil Mini yang Irit dan Bertenaga

Review Jujur City Car KIA Picanto 2023 Mobil Mini yang Irit dan Bertenaga
City Car KIA Picanto 2023 Mobil Mini yang Irit dan Bertenaga. Foto: Pinterest - RAKCER.ID
0 Komentar

Dengan demikian, Anda akan mendapatkan tips penggunaan bahan bakar secara lebih efisien meski ketika menggunakan tipe transmisi manual.

Nikmati Heningnya Mengendarai KIA Picanto

Berbeda dengan mobil sekelasnya, KIA All New Picanto memberikan teknologi peredam yang cukup mumpuni.

Artinya, ketika mengendarainya Anda tidak akan terganggu dengan suara dengung yang biasanya berasal dari mesin mobil dan suara jalanan.

Baca Juga:Sudah Tau Belum ? 5 Daftar Vespa Klasik Tipe Smallframe Paling Populer5 Rekomendasi Tali Gorden Kualitas Tinggi Tapi Harganya Miring !

Pada 2000 RPM atau kurang, mobil ini mampu menciptakan keheningan yang tidak Anda dapatkan dari mobil sekelas lainnya.

Kesimpulan dan Harga

KIA Picanto menjadi pilihan fantastis bagi pecinta otomotif yang mengidamkan mobil kompak, nyaman, irit namun bertenaga.

Meski menawarkan beberapa fitur mewah, harga KIA Picanto 2021 cukup terjangkau, yaitu berada di kisaran Rp 220.000.000 hingga Rp 230.000.000. Perbedaan harga tentunya disesuaikan dengan kelengkapan fitur dari masing-masing varian.

Itulah tadi ulasan lengkap tentang Mobil KIA Picanto semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan. (*)

0 Komentar