Sudah Tau Belum ? 5 Daftar Vespa Klasik Tipe Smallframe Paling Populer

Sudah Tau Belum ? 5 Daftar Vespa Klasik Tipe Smallframe Paling Populer
Daftar Vespa Klasik Tipe Smallframe Paling Populer. Foto: Pinterest - RAKCER.ID
0 Komentar

VESPA 100

Sedangkan Vespa 100 adalah jenis Vespa yang di keluarkan pada tahun 1978. Vespa 100 mengalami peningkatan dari 3 versi Vespa sebelumnya.

Dikatakan Vespa 100, karena Vespa ini memiliki volume silinder 100 cc. Meskipun spesifikasi volume silinder mengalami peningkatan 2x lipat, Vespa 100 ini tetap membawa 3 gigi percepatan.

Vespa 100 pun juga sudah mengganti nomor seri kode mesinnya menjadi V9B1T. Lalu berapakah harga Vespa 100 di kalangan para kolektor, dari sumber obrolan di komunitas Vespa yang saya ikuti, Vespa ini pernah di tawarkan kepada seorang kolektor fanatik dengan angka yang fantastis, Rp. 150 Juta.

VESPA 125 PRIMAVERA

Baca Juga:5 Rekomendasi Tali Gorden Kualitas Tinggi Tapi Harganya Miring !Baca Ini ! Mengenal 5 Bagian Penting Gorden Jendela Teliti Sebelum Memasangnya

Meskipun dikeluarkan lebih muda dari Vespa 100, kesan klasik, antik dan “nyentrik” dari Vespa 125 Primavera tidaklah luntur.

Vespa yang di keluarkan lebih muda 2 tahun dari Vespa 100, atau tepatnya pada tahun 1976 ini mempunyai percepatan 125 CC dan 4 gigi percepatan. Spesifikasi yang menarik bukan?

Tidak kalah dengan spesifikasi motor modern yang kebanyakan membawa sudah menerapkan sistem injeksi.

Tidak banyak yang saya ketahui tentang Vespa 125 Primavera ini, namun uniknya, di kalangan komunitas pecinta Vespa, kendaraan ini termasuk ke dalam golongan Vespa terpopuler yang masih menyandang status sebagai “Hot Item Most Wanted”. Keren ga sih?

Itulah tadi Ulasan lengkap tentang Vespa Klasik Tipe Smallframe semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan. (*)

0 Komentar