Cara Mudah dan Praktis dalam Menanam Daun Bawang dengan Benar, Untuk Kita Budidaya Sendiri di Rumah!

Cara Mudah dan Praktis dalam Menanam Daun Bawang dengan Benar, Untuk Kita Budidaya Sendiri di Rumah!
MENANAM DAUN BAWANG. Gambar daun bawang yang ditanam di polybag/Foto: Pinterest/RAKCER.ID
0 Komentar

Setelah selesai direndam, anda juga bisa langsung menanam bibit di lahan atau di polybag. Lalu masukan bibit kedalam lubang tanam dengan kedalaman mencapai 10cm.

Buat bibit dengan posisi tegak, lalu setelah tanam tutup juga bagian atas dengan media kemudian di padatkan, agar tanaman tumbuh subur. Dan jangan lupakan menanam bibit harus ditempat yang terkena sinar matahari penuh.

Untuk pemupukan dan penyiraman, pada awal pertumbuhan lakukanlah penyiraman rutin pagi dan sore hari. Dan perhatikan juga jumlah air yang disiram, jangan terlalu banyak air karena dapat memicu pembusukan akar.

Baca Juga:Wisata Kebun Teh Cipasung di Majalengka, Sangat Menarik untuk Berlibur di 20238 Cara Mudah Menonton dan Mencari Video di Telegram

Dan untuk mendukung kesuburan daun bawang, anda bisa mengaplikasikan pupuk daun cair pada hari ke-10 tanam, kemudian bisa juga anda mengulangi pengaplikasian setiap 10 hari sekali.

Dalam pemanenan, daung bawang sudah bisa dipanen ketika memasuki usia 2,5 bulan. Dengan ciri-ciri daun bawang yang siap panen yaitu memiliki banyak rumpun.

Itulah beberapa cara menanam daung bawang yang mudah dan praktis. Dengan cara membudidaya yang benar dan pastikan hasilnya akan memuaskan untuk bisa di dapatkan.(*)

0 Komentar