Spesifikasi Toyota All New Veloz 2023 Jadi Idaman Mobil Keluarga, Segini Harganya

Spesifikasi Toyota All New Veloz 2023 Jadi Idaman Mobil Keluarga, Segini Harganya
Spesifikasi Toyota All New Veloz 2023 Jadi Idaman Mobil Keluarga. Foto: Pinterest - RAKCER.ID
0 Komentar

Pengemudi akan merasakan kenyaman ketika mengendarai mobil veloz 2023 ini karena banyaknya fitur pendukung yang memudahkan pengemudi seperti New Advanced 7” digital TFT Mid, New Electric parking brake with brake hold serta new push start button.

kenyamanan lain di dapat dirasakan pengemudi adalah bisa mengatur posisi stir karena sudah terpasangnya fitur new leather tilt and telescopic steering with audio & mid & drive mode switch. pada bagian samping pengemudi sudah tersedia new leisure soft pad door armrest with full grip.

Bukan hanya pengemudi, penumpang pun akan merasakan pengalam yang menyenangkan ketika melakukan perjalanan dengan All New Veloz. Berbagai fitur multimedia dan fitur penunjang mobilitas juga sudah lengkap, seperti tersedianya new integrated 9” head unit with advanced smartphone connectivity yang akan memberikan kenyamanan dengan berbagai fitur didalamnya.

Baca Juga:Kamera Kelas Tinggi ! Oppo Reno 10 Pro Plus 5G Jadi Pilihan Terbaik Untuk Kamu Yang Hobi FotografiResmi Turun ! Harga HP OPPO Reno 8 Jadi Cuman Satu Jutaan

Bagian kabin penumpang juga terdapat new rear seat entertainment yang akan memberikan pengalaman menyenangkan ketika berkendara menggunakan all new veloz 2023 ini. Yang terbaru pada bagian depan juga tersedia fitur modern berupa new wireless charger, yang tentu sangat berguna untuk mengisi daya smartphone.

Fitur Keselamatan All New Veloz 2023

Salah satu hal yang menarik di ulas adalah mengenai sistem keamanan dan keselamatan pada mobil ini. bagaimana tidak. Pada tipe tertingginya mobil veloz 2023 ini sudah dilengkapi dengan fitur TSS atau Toyota Safety Sense yang merupakan fitur keselamatan paling baru dari toyota.

Seluruh tipe All New Veloz ini sudah dilengkapi dengan beberapa fitur keselamatan seperti vehicle stability control, hill start assist, seat belt warning, alarm+immobilizer dan rear parking sensor, Rear parking camera juga sudah ada pada ketiga tipe ini, dan khusus tipe CVT sudah juga dilengkapi dengan All round view camera.

Airbags yang merupakan fitur penting dalam sebuah kendaraan juga sudah terpasang padaseluruh tipe, untuk tipe MT hanya terdapat pada D+P sedangkan untuk tipe CVT terdapat pada D+P+S+C. Dan bagi Tunas Friend yang memiliki anak balita, seluruh tipe sudah dilengkapi dengan ISOFIX.

0 Komentar