Mereka harus beradaptasi dengan dunia baru dan mencari cara untuk kembali ke dunia nyata.
6. No Game No Life
Anime ini mengikuti saudara kembar jenius yang terkenal dalam game online.
Mereka diundang ke dunia fantasi di mana segala konflik diselesaikan dengan permainan.
Baca Juga:Cara Top Up Game di Android? Ternyata Mudah Banget Lho, Simak DisiniMenarik! 6 Hal Tentang Game Dinosaurus Google Ini
Mereka berusaha untuk menjadi penguasa dunia ini dengan mengalahkan dewa-dewa dan ras-ras lain dalam permainan yang rumit.
7. Persona 4 The Animation
Anime game yang paling populer ini adalah adaptasi dari game RPG Persona 4.
Ceritanya mengikuti sekelompok remaja yang harus menjelajahi dunia dalam TV untuk mengungkap misteri pembunuhan yang mengerikan.
Anime game ini telah memikat hati penggemar anime dan video game di seluruh dunia.
Mereka menawarkan kombinasi antara cerita yang mendalam, pertempuran epik, dan eksplorasi dunia fantasi yang kaya.
Semua ini membuat anime ini sangat populer dan terus menjadi favorit para penggemar.
Itulah beberapa anime game yang paling populer yang dapat di bahas dalam kesempatan kali ini. Selamat menonton. Terimakasih. (*)