5 Cara Membuat Brownies Kukus, Enak, Simpel, Cocok Untuk Dijadikan Usaha

5 Cara Membuat Brownies Kukus, Enak, Simpel, Cocok Untuk Dijadikan Usaha
Cara Membuat Brownies Kukus, Enak, Simpel, Cocok Untuk Dijadikan Usaha. Foto: Pinterest - RAKCER.ID
0 Komentar

– 150 gr pisang
– 50 gr tepung terigu protein sedang
– 1/2 sdt Baking Powder
– 1/4 sdt baking soda
– 10 gr cokelat bubuk
– 1/4 sdt garam halus

Cara membuat:

1. Siapkan loyang, olesi dengan mentega dan alasi kertas roti. Panaskan kukusan, tutup bungkus kain.
2. Lumatkan pisang dengan garpu. Sisihkan.
3. Campur dan aduk rata tepung terigu, baking powder, baking soda, dan cokelat bubuk lalu ayak, sisihkan.
4. Lelehkan cokelat blok, gula pasir, dan butter hingga tercampur. Biarkan dingin.
5. Setelah agak dingin, masukkan telur. Aduk menggunakan whisk hingga rata.
6. Tambahkan pisang dan aduk lagi hingga rata, lalu masukkan bahan kering secara bertahap aduk dengan spatula.
7. Tambahkan vanilla cair aduk rata.
8. Masukkan adonan ke dalam loyang dan kukus dengan api sedang cenderung besar sekitar 25-30 menit. Biarkan dingin, potong, dan sajikan.

4. Brownies lapis kopi keju

Bahan:

– 4 butir telur
– 125 gr gula pasir
– 100 gr tepung terigu protein sedang
– 1/2 sdt emulsifier
– 1/2 sdt baking powder
– 1/4 sdt garam

Bahan kopi:

Baca Juga:Link Nonton One Piece Live Action, Apakah Sesuai Ekspektasi Para Nakama?Cek Spesifikasi Laptop Gaming Lenovo LOQ, Segini Harganya

– 15 gr mentega, lelehkan
– 2 sdt kopi larutkan dalam 2 sdt air
– 25 gr cokelat masak putih
– 1/4 sdt pasta moka

Bahan keju:

– 15 gr mentega, lelehkan
– 25 gr cokelat masak putih, potong-potong
– 2 sdt susu cair putih
– 15 gr keju cheddar, parut

Cara membuat:

1. Kocok telur, gula pasir, dan emulsifier sampai mengembang.
2. Masukkan tepung terigu, baking powder, dan garam sambil diayak dan diaduk rata. Lalu bagi dua bagian.
3. Buat bahan keju, panaskan mentega dan keju. Matikan api, tambahkan potongan cokelat putih. Aduk sampai larut.
4. Masukkan campuran keju ke satu bagian adonan, aduk perlahan sampai rata. Tuang ke loyang yang dialasi kertas roti tanpa dioles mentega. Kukus 15 menit di atas api sedang.
5. Siapkan bahan kopi, panaskan mentega dan kopi. Matikan api, tambahkan potongan cokelat putih. Aduk sampai larut. Masukkan pasta moka, aduk rata.
6. Lalu tuang ke adonan satu bagian lainnya. Tuang di atas kue keju. Kukus 20 menit atau sampai matang.

5. Brownies sederhana

Bahan:

– 100 gr terigu protein sedang
– 100 gr mentega
– 100 gr cokelat batang
– 2 butir telur
– 1/2 sdt ovalet
– Chocochips

Cara membuat:

0 Komentar