- Buah harus selalu dikupas dan dicuci sebelum dikonsumsi.
- Buah yang terlihat bekas gigitan kelelawar sebaiknya tidak dikonsumsi.
- Kenakan alat pelindung diri, seperti sarung tangan, saat menangani hewan yang sakit.
- Hindari hewan yang sakit kapanpun Anda bisa.
- Mengembangkan kebiasaan mencuci tangan secara teratur setelah berhadapan atau melihat orang yang terinfeksi virus Nipah.
Demikian ulasan mengenai apa itu virus Nipah, gejala yang ditimbulkan hingga cara mengatasinya.
Simak berita dan artikel menarik lainnya di google news. (*)