Genoa menjauh pada menit ke-74. Giliran Thorsby sendiri yang mencetak gol. Genoa 3-1 Roma.
Genoa melancarkan pukulan fatal pada menit ke-81. Junior Messias meneruskan bola Frendrup untuk mencetak gol keempat timnya. Percobaan dari tengah kotak penalti. Genoa mengalahkan Roma 4-1.
Hingga peluit panjang berakhir tidak ada gol yang tercipta kembali. Dengan hasil ini Genoa berhak mendapatkan 3 poin.
Baca Juga:Ternyata Ada Katak yang Memiliki Racun Berbahaya di Dunia : Berikut 7 Spesies Katak yang Beracun dan BerbahayaHasil Liga Italia Pekan 6 Inter Milan vs Sassuolo 2023-24 : Inter Harus Takluk dari Sassuolo di Kandangnya Sendiri
Susunan pemain Genoa vs Roma
Genoa (3-5-2): 1-Martinez; 13-Bani, 5-Dragusin, 22-Vasquez; 20-Sabelli (4-De Winter 46′), 8-Strootman (24-Kutlu 30′), 47-Badelj (2-Thorsby 11′), 32-Frendrup, 33-Matturo (10-Messias 76′); 11-Gudmunsson, 19-Retegui.
Pelatih: Alberto Gilardino
Roma (3-4-2-1): 1-Patricio; 23-Mancini (11-Belotti 46′), 14-Llorente (52-Bove 24′), 5-Dicka; 43-Kristensen, 5-Cristante, 16-Paredes (17-Azmoun 78′), 37-Spinazzola (22-Aouar 78′); 21-Dybala, 7-Pellegrini (92-El Shaarawy 78′); 90-Lukaku.
Pelatih: Jose Mourinho. (*)
Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.