CIREBON. RAKCER.ID – Step menanam tanaman di pot seringkali dianggap sulit, karena kebanyakan orang menyebut menanam tanaman dipot daunnya akan lebih cepat layu dan dapat membuat tanaman ini menjadi cepat mati.
Sebenarnya, menanam tanaman dipot sangat mudah jika kamu dapat memperhatikan step-step penanaman yang baik dan benar. Keuntungan dari menanam tanaman dipot yaitu kita dapat dengan mudah memindahkan tanaman kehalaman yang berbeda misalnya diteras rumah.
Berikut 7 step menanam tanaman di pot bagi pemula:
Memilih lokasi yang baik
Sebagian tumbuhan bisa tumbuh ditempat yang teduh, terkena sinar matahari langsung amat penting untuk pertumbuhan tanaman. Pilihlah lokasi yang mampu menerima setidaknya 6-7 jam sinar matahari setiap hari.
Baca Juga:Bikin Nagih! Inilah 7 Makanan Khas Sumbawa Yang Populer Karena KelezatannyaTak Disangka! Inilah 6 Manfaat Lidah Mertua Yang Ternyata Bisa Mencegah Timbulnya Kanker
Memilih Pot yang Berkualitas
Step pertama yang dapat kamu lakukan yaitu memilih pot yang berkualitas. Kemudian pilih ukuran pot yang sesuai dengan tanaman yang akan kamu tanam. Perhatikan apakah dibagian belakang pot sudah terdapat lubangnya atau belum.
Kamu bisa menutup sebagian lubangnya dengan pecahan genting kecil tujuannya supaya akar dan batang tidak menjalar kemana-mana sehingga tanaman tidak mudah tumbang.
Pilih Bibit yang Mudah Untuk di Tanam
Pilihlah bibit tanaman yang berkualitas agar nanti hasil tanamannya pun akan bagus, jika kamu seorang pemula yang ingin berkebun di halaman yang kecil kamu bisa membeli tanaman yang harganya terjangkau.
Pemupukan
Step kedua yaitu pemupukan tujuannya supaya tanah bisa tumbuh dengan subur atau kamu juga bisa memakai pupuk kandang. Masukkan tanah sepertiga bagian kemudian masukkan tanaman yang ingin kamu tanam lalu masukkan lagi tanah secukupnya.
Penyiraman
Saat kamu menyirami tanaman kamu perlu berhati-hati, selalu menyiram tanaman dengan air secukupnya dan kamu perlu memeriksa kelembapan tanah dengan caranya cukup dengan menusuk jari telunjuk saja.
Pangkas
Memangkas tanaman bisa meningkatkan sirkulasi udara dan dapat membuat air yang disiram lebih sedikit hal ini dilakukan agar dapat menghindari pertumbuhan jamur pada tanaman. (*)
Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.