- Suara Gemuruh
Tanda akan terjadinya tsunami yang harus kamu ketahui adalah adanya suara gemuruh, Gelombang tsunami dapat diprediksi melalui suara gemuruh, misalnya deru lokomotif atau pesawat jet yang lewat.
Anda harus waspada terhadap kemungkinan terjadinya tsunami jika mendengar suara gemuruh yang tiba-tiba.
Pergeseran lempeng bumi yang berada di bawah air menyebabkan suara gemuruh tersebut terdengar.
Baca Juga:Perhatikan !!! 5 Tanda Gunung Api Akan Meletus, Agar Menjadi Perhatian dan Mengurangi Korban TerdampakKenali, 5 Tanda Akan Terjadi Gempa Bumi, Selalu Perhatikan Sekitar dan Selalu Waspada
- Perilaku aneh hewan yang tidak biasa
Tanda akan terjadinya tsunami yang harus kamu ketahui ke 4 adalah perilaku aneh hewan laut, Perilaku aneh hewan ini bisa saja menjadi tanda tsunami seperti munculnya hewan laut danjuga contoh lain yaitu Burung biasanya muncul di lokasi pesisir Karena kepekaan mereka terhadap bahaya, hewan cenderung menghindari laut.
- Air laut tiba – tiba Surut
Tanda akan terjadinya tsunami yang harus kamu ketahui yaitu air laut tiba – tiba surut, Tsunami biasanya dibedakan setelah gempa bumi besar dengan menurunnya permukaan air laut.
Di permukaan sering terlihat karang dan ikan Setelah gempa bumi, permukaan air laut bisa turun secara tiba-tiba.
Air laut secara alami akan mengisi ruang yang ditinggalkan oleh lempeng bumi yang terbuka akibat terbukanya lempeng bumi di bawah laut.
Apabila kamu sudah melihat tanda yang ada diatas tadi segeralah menjauhi area pesisir pantai dan lari ke tempat yang lebih tinggi seperti bangunan tinggi dan kokoh lalu bukit disekitar pantai dan juga apabila terjadi tsunami maka berdoalah meminta pada yang maha kuasa.
Nah itu tadi adalah 5 tanda akan terjadinya tsunami yang harus kamu ketahui semoga bermanfaat.(*)