CIREBON, RAKCER. ID – Tanaman hias depan pagar rumah, Salah satu aspek terpenting dari sebuah rumah adalah bagian depan.
Alasannya adalah tampilan depan Anda adalah apa yang dilihat kebanyakan orang, baik tamu, tetangga, atau orang yang lewat saat pertama kali tiba di rumah Anda, Untuk menjaga properti terlihat indah dan megah, penting untuk menjaga daya tarik luarnya.
Penampilan pagar sangatlah penting, jadi perhatikan juga keindahan warna cat luar rumah, desain, dan bentuk atapnya. Tahukah kamu, kamu bahkan tidak perlu menggunakan gerbang pagar, kamu bisa membuatnya menggunakan tanaman pagar!
Baca Juga:Rumah Minimalis 2 Lantai Tampak Depan, Yang Super Cantik dan Sedap Dipandang5 Rumah Minimalis Tampak Depan yang Sedap Untuk di Pandang, dan Bisa Menjadi Pilihan Hunian Kamu
Tanaman pagar tidak hanya mempercantik tampilan fasad rumah tetapi juga mampu menghasilkan kesejukan dan tentu saja menjaga privasi penghuninya. Oleh karena itu kami akan memberikan ide tanaman pagar cantik berikut ini adalah 5 tanaman hias depan pagar rumah.
- English lvy
Tanaman hias depan pagar rumah yang pertama yaitu English lvy, English ivy merupakan tanaman menarik yang dapat memanjat atau merangkak.
English ivy, sesuai dengan namanya, mungkin mengingatkan kita pada tembok kastil kuno Eropa, Namun tahukah Anda, bibit English ivy juga bisa Anda manfaatkan untuk menutupi dinding pagar rumah Anda!
Karena dapat tumbuh menutupi tembok, pagar, dan gundukan tanah, tanaman ini sering dimanfaatkan sebagai tanaman pagar.
Selain itu, tanaman pagar English ivy juga kerap dibiarkan tumbuh di pot gantung untuk hiasan taman rumah minimalis karena bentuk daunnya yang khas.
- Bunga soka
Tanaman hias depan pagar rumah yang ke 2 yaitu bunga soka, Tanaman pagar yang terakhir adalah kumpulan bunga soka, sejenis tanaman bunga menarik yang biasa terlihat di semua tempat. Bunga jenis ini memiliki segudang fungsi dan manfaat selain sebagai tanaman pagar lho!
Bunga soka dapat dengan mudah dijadikan tanaman pagar hanya dengan meletakkannya di samping tanaman hijau lainnya.
Baca Juga:Minimalis, Rumah Type 36 Yang Sangat Populer dan Banyak Diminati Oleh MasyarakatKonsep Rumah 2 lantai 50 Juta, Cocok Bagi Kamu yang Mempunyai Bugjet Pas pasan dan Ingin Punya Rumah 2 Lantai
Bunga soka kerap muncul menghiasi tanaman pagar yang menghijau dengan warnanya yang indah dan memikat.
- Bunga Kertas
Tanaman hias depan pagar rumah ke 3 yaitu ada bunga kertas, Tanaman yang disebut juga bunga kertas ini sering digunakan sebagai penghias bagian depan rumah sebagai tanaman pagar.