Lebih lanjut, Agus menegaskan, pengamanan pengunjung di jembatan tersebut kurang memadai.
“Jembatan ini belum memiliki sistem keamanan atau petunjuk yang memadai bagi pengunjung saat memasuki jembatan, yang seharusnya bisa mencegah terjadinya kecelakaan,” kata Agus.
Tujuan dari penyelidikan yang sedang berlangsung masih untuk mengidentifikasi hal-hal yang belum diketahui terkait kejadian tersebut.
Baca Juga:Sinopsis Drama Korea ‘Death’s Game’ yang diadaptasi dari Webtoon serta Bertabur Aktor TerkenalSinopsis dan Fakta Film ‘Mohon Doa Restu’ yang Dibintangi Jefri Nichol dan Syifa Hadju Perjalanan Menuju Pernikahan yang Penuh Lika Liku
Tim Labfor Polda Jateng akan mengkaji kelayakan pembangunan jembatan tersebut dengan mempertimbangkan faktor-faktor seperti ukuran kaca dan lain-lain.
Para ahli di bidang konstruksi juga akan berpartisipasi dalam hal ini
Demikian informasi mengenai Jembatan Kaca The Geong Banyumas yang pecah dan menewaskan 1 wisatawan.
Simak berita dan artikel menarik lainnya di google news. (*)