Beri Dukungan untuk Tentara Israel, McDonald’s Terancam Diboikot

Mcdonald's
Mcdonald's terancam diboikot usai bagikan makanan pada tentara israel foto : @mcd @pinterst-rakcer.id
0 Komentar

Ia pun mengaku prihatin dengan apa yang terjadi dengan Israel dan Palestina saat ini.

“Hati kami turut berduka cita bagi para korban, keluarganya, dan masyarakat terdampak,” kata PT Rekso pada Senin, 23 Oktober 2023, dalam siaran resmi yang bersumber dari Instagram @mcdonaldsid.

Menanggapi informasi yang bertentangan mengenai hubungan mereka dengan Israel, PT Reksa lebih lanjut menegaskan bahwa mereka adalah bisnis yang terpisah.

Baca Juga:2 Tentara Israel Dinyatakan Tewas dalam Serangan Darat di GazaIsrael Bombardir Perumahan Kamp Jabalia, Ratusan Warga Sipil Gaza Tewas Seketika

Pernyataan “McDonald’s Indonesia adalah entitas yang beroperasi secara independen dan tidak terafiliasi dengan kegiatan operasional atau keputusan McDonald’s di negara lain, termasuk McDonald’s Israel,” menunjukkan dedikasinya dalam menawarkan masakan berkualitas tinggi dan layanan terbaik.

Demi melayani konsumen dengan baik, McDonald’s Indonesia masih terus bekerja keras.

“Dedikasi kami sepenuhnya fokus untuk memberikan pengalaman McDonald’s yang disukai dan dipercaya pelanggan,” ujarnya.

Demikian ulasan mengenai McDonald’s yang terancam diboikot usai beri dukungan untuk Israel.

Simak berita dan artikel menarik lainnya di google news. (*)

0 Komentar