Ide Desain Café Mungil Yang Kekinian Dan Low Budget

Ide Desain Café Minimalis Yang Kekinian Dan Low Budget
Desain café mungil dengan dana yang terjangkau bisa jadi pilihan yang pas buat kamu yang ingin mempunyai penghasilan dengan anggaran yang terbatas. Foto: Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

  1. Desain café minimalis ala Korea

Ide desain ini dapat membantu kamu jika ingin membuat kafe berwarna cerah. Warna-warna pastel yang cerah biasanya menjadi motif kafe ala Korea, didukung dengan fitur-fitur seperti lampu LED akrilik, lampu sorot, dan lantai dengan motif ubin yang menarik.

  1. Desain café minimalis dengan ornament artistic

Menariknya, area ngopi juga bisa dijadikan tempat memamerkan karya seni atau foto dengan efek khusus. Bagaimana pun desain interior cafe kamu akan lebih unik dan memiliki estetika yang baik. Rak kayu yang dipajang di ruang makan bisa kamu manfaatkan sebagai tempat menonjolkan lukisan-lukisan unik agar pengunjung mudah mengamatinya.

Demikianlah 5 desain café mungil yang bisa kamu tiru dan dapat menjadi bahan pertimbangan untuk kamu yang ingin memulai bisnis baru. Semoga bermanfaat. (*)

Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.

0 Komentar