INFO LOKER! PT Kliring Berjangka Indonesia Buka Loker Untuk Sejumlah Posisi Strategis, Yakin Nggak Mau Coba?

PT Kliring Berjangka Indonesia
Bagi Anda yang berminat, jangan ragu untuk mengirimkan lamaran sesuai dengan posisi yang diminati. Foto: Pinterest/RAKCER.ID
0 Komentar

Persyaratan:

  • Pendidikan Minimum S1 Manajemen/Ekonomi/Akuntansi dengan pengalaman kerja minimum 2 tahun di bidang Pengembangan Bisnis.
  • Pengalaman melaksanakan riset dan analisa bisnis, mampu bekerja dengan target dan di bawah tekanan.
  • Pengetahuan bisnis di Industri PBK dan Pasar Modal adalah nilai tambah.

Batas akhir pengiriman lamaran: 7 November 2023

  1. Analyst Officer (KPBI AO)

Tanggung Jawab Utama:

  • Melakukan research atas project baru, komoditi baru, skema bisnis baru, dll.
  • Menganalisa calon mitra baru dan eksisting serta melakukan analisis keuangan dan pembiayaan.
  • Menjaga hubungan baik dengan Mitra dan Stakeholder lain.
  • Melakukan evaluasi terhadap produk eksisting.
  • Mengevaluasi dan menggali informasi yang dibutuhkan dalam bisnis perusahaan.
  • Membuat kajian dan proposal untuk pihak eksternal terutama dalam inisiasi bisnis baru dan permohonan funding.

Persyaratan:

  • Pendidikan Minimum S1 Manajemen/Ekonomi/Akuntansi/Komunikasi dengan pengalaman kerja minimum 3 tahun sebagai Account Officer.
  • Kemampuan komunikasi yang baik.
  • Mampu melakukan presentasi dan membuat bahan presentasi yang menarik.
  • Kemampuan analisa keuangan dan pembiayaan.
  • Terbiasa bekerja dengan target.
  • Pengetahuan Resi Gudang adalah nilai tambah.

Batas akhir pengiriman lamaran: 7 November 2023

Catatan:

Baca Juga:Bersatu dalam Kebersamaan: Pesan Ganjar Pranowo dan Teguran Kedaulatan PDIPStarbucks Melampaui Harapan Pasar: Perluas Jangkauan dan Penghematan Biaya

  • Seluruh proses rekrutmen tidak dikenai biaya apapun.
  • Hanya kandidat yang terpilih yang akan dihubungi.
  • PT Kliring Berjangka Indonesia tidak memiliki cabang perusahaan selain yang beralamat di Menara Danareksa Lt. 6, Jl. Medan Merdeka Selatan No. 14, Gambir, Jakarta Pusat.

Bagi Anda yang berminat, jangan ragu untuk mengirimkan lamaran sesuai dengan posisi yang diminati. Kesempatan untuk bergabung dengan perusahaan berbasis keuangan ini dapat menjadi langkah awal yang menjanjikan dalam karier Anda.

Demikian informasi selengkapnya mengenai PT Kliring Berjangka Indonesia membuka loker untuk sejumlah posisi strategis. (*)

0 Komentar