- Perbedaan sapi dan kerbau
Fakta menarik tentang kerbau ke 4 adalah perbedaan sapi dan kerbau, Karena semua hewan ini sering disebut dengan sapi, banyak orang yang sering melakukan kesalahan saat mencoba membedakan sapi dan kerbau. Padahal kedua makhluk ini tidak sama dan masing-masing memiliki ciri khas.
Dibandingkan sapi, kerbau memiliki perawakan lebih besar dan tanduk lebih panjang. Kerbau juga dapat mencapai batas berat dan tinggi badan yang jauh lebih tinggi dibandingkan sapi biasa.
- Reproduksi kerbau
Fakta menarik tentang kerbau ke 5 yaitu reproduksi kerbau, Mamalia yang melakukan reproduksi secara seksual untuk menghasilkan keturunan pasti adalah kerbau. Biasanya kerbau betina mencapai kematangan seksual antara usia 4 dan 5 tahun.
Baca Juga:5 Fakta Buaya Senyulong, Buaya yang Memiliki Telur Terbesar5 Fakta Menarik Buaya Gharial, Buaya Bermoncong Pipih yang Terancam Punah
Masa kehamilan kerbau betina berkisar antara sembilan hingga sebelas bulan. Namun seringkali hal ini berubah berdasarkan kesehatan kerbau dan kesiapannya untuk melahirkan tepat waktu atau tidak.
Nah itu tadi adalah 5 fakta menarik tentang kerbau semoga bisa menambah pengetahuan kamu.(*)