Rodri mendapatkan peluang di kotak penalti Tottenham pada menit ke-75 setelah menerima umpan dari Reco Lewis, tetapi tendangannya melenceng di sisi kiri gawang lawan.
Pemain pengganti Jack Grealish berhasil membawa Manchester City unggul 3-2 pada menit ke-81 setelah memanfaatkan umpan tarik Erling Haaland dari sisi kanan.
Namun, drama terjadi di Etihad setelah Kulusevski mencetak gol penyeimbang 3-3 pada menit ke-90 dengan sundulan dari umpan silang Brennan Johnson dari sisi kiri.
Baca Juga:Hasil Liverpool vs Fulham di Premier League 2023/2024: Liverpool Menang dengan Dramatis!Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu Beri Klarifikasi Tentang Polemik Pembelanjaan Motor senilai 8 Miliar Rupiah
Hasil Manchester City vs Tottenham Hotspur
Tanpa adanya gol tambahan hingga peluit akhir, pertandingan antara Manchester City dan Tottenham berakhir dengan hasil Manchester City vs Tottenham Hotspur yang seri yakni 3-3.
Temukan berita dan artikel menarik lainnya di Google News.