5 Wisata Pendakian Gunung Di Jawa Barat, Cocok Untuk Kamu yang Ingin Mendaki Gunung Ketika Tahun Baru

5 Wisata Pendakian Gunung Di Jawa Barat, Cocok Untuk Kamu yang Ingin Mendaki Gunung Ketika Tahun Baru
Gunung Ciremai adalah gunung yang paling menjadi favorit para pendaki Foto : Pinterest RAKCER.ID
0 Komentar

Terdapat jalur berjalan kaki panjang di tepi kawah jalur Gunung Ciremai yang menawarkan pemandangan menenangkan.

Jalur Palutungan di selatan dan jalur Linggarjati di utara bisa digunakan untuk memulai pendakian.

  1. Gunung Cikuray

Wisata pendakian gunung di jawa barat ke 4 adalah gunung cikuray, Gunung Cikuray juga tidak kalah disukai.

Baca Juga:5 Tempat Wisata di Rokan Hilir, Wajib Kamu Kunjungi5 Fakta Salamander Besar, Amfibi Terbesar di Dunia

Gunung tertinggi di Garut adalah Gunung Cikuray dengan ketinggian 2.821 meter di atas permukaan laut.

Selain itu, pendaki dapat memilih salah satu rute berikut: Pemancar, Kiara Janggot, Cintanagara, Pamalayan, Tapak Geurot, dan Cikajang. Gunung berapi berjenis stratovolcano, Gunung Cikuray, belum pernah meletus.

  1. Gunung Malabar

Wisata pendakian gunung di jawa barat ke 5 adalah gunung Malabar, Gunung Malabar mempunyai puncak tertinggi di daerah pangalengan Di ketinggian 2.341 meter di atas permukaan laut, Bandung, Gunung Burangrang, Takuban Perahu, dan Bukit Tanggul semuanya terlihat dari satu lokasi. Sebelum mendekati Pangalengan, ada pertigaan jalan. Jika Anda ingin naik, ikuti jalan kiri.

Mendaki bukit yang berketinggian 1.900 meter di atas permukaan laut ini akan menyuguhkan pemandangan perkebunan teh dan lahan pertanian, karena wilayah Pangalengan sendiri berada di ketinggian 1.500 meter di atas permukaan laut. Sesampainya di bukit, Anda perlu melakukan perjalanan menuju puncak.

Harga Tiket Masuk Pendakian Gunung  

Gunung Putri Lembang

Harga Tiket Masuk: Rp10.000-Rp25.000Jam Buka: 24 JamNomor Telepon: 082117598382Alamat Lokasi: Jl. Gunung Putri No.184, Jayagiri, Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat, Indonesia, 40391.

Gunung papandayan

Tarif masuk Orang, Kendaraan, dan fasilitas di Gunung Papandayan Garut berlaku di Bulan Desember 2023 untuk Weekday dan hari Libur :

WeekDay (Hari Biasa Senin-Jum’at))

  1. Pengunjung Nusantara : Rp.20.000/orang
  2. Pengunjung Mancanegara (Bule) : Rp.200.000/orang
  3. Rombongan Pelajar : Rp. 18.000/orang
  4. Roda 2 : Rp. 12.000
  5. Roda 4 : Rp. 25.000
  6. Roda 6 : RP. 110.000
  7. Sepeda : Rp. 7.000

WeekEnd (Hari Libur Sabtu-Minggu dan Hari Libur Besar Lainnya)

  1. Pengunjung Nusantara : Rp.30.000/orang

2.Pengunjung Mancanegara (Bule) : Rp.300.000/orang

Baca Juga:5 Fakta Menarik Ular Piton, Tidak Berbisa Tetapi Sangat Berbahaya5 Fakta Menarik Ular Anaconda, Ular Terbesar Di Dunia yang Jago Berenang

  1. Rombongan Pelajar : Rp. 20.000/orang
  2. Roda 2 : Rp. 17.000
  3. Roda 4 : Rp. 35.000
  4. Roda 6 : RP. 150.000
  5. Sepeda : Rp. 10.000

Tarif Masuk Lainnya seperti sewa tenda dan lainya.

Gunung Ciremai

Tiket masuk pendakian Gunung Ciremai adalah Rp75.000–77.500 per orang untuk empat jalur pendakian. Jalur pendakian tersebut adalah: Apuy, Linggajati, Linggasana, Palutungan.

0 Komentar