Rekomendasi Destinasi Wisata Alam di Purwokerto yang Bikin Fresh saat Liburan

Rekomendasi Destinasi Wisata Alam di Purwokerto yang Bikin Fresh saat Liburan
Destinasi wisata alam di Purwokerto menyuguhkan banyak sekali wisata alam yang sangat menakjubkan dan indah mulai dari pegunungan yang hijau sampai air terjun yang mengagumkan. Foto: Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

CIREBON, RAKCER.ID – Destinasi wisata alam di Purwokerto menyuguhkan banyak sekali wisata alam yang sangat menakjubkan dan indah mulai dari pegunungan yang hijau sampai air terjun yang mengagumkan.

Purwokerto merupakan sebuah kota yang mempunyai daya tarik tersendiri mulai dari kulinernya yang selalu menggoyang lidah sampai wisata alamnya yang sangat menakjubkan.

Berikut adalah 4 rekomendasi destinasi wisata alam di Purwokerto:

  1. Telaga sunyi

Telaga ini dikelilingi oleh hutan pinus yang rindang sehingga dapat menciptakan suasana yang damai dan tentram. Selain itu, suara angin yang berhembusan pada pohon dapat membuatmu terasa seperti sedang berada disurga alam.

Lokasi: Sawah & Hutan, Limpakuwus, Kec. Sumbang, Kabupaten Banyumas

Baca Juga:Rekomendasi Tempat Wisata di Pangalengan yang PopulerRekomendasi Tempat Wisata di Sumba yang harus Kamu Kunjungi saat Liburan

  1. Gowa Lawa

Wisata goa ini mempunyai formasi batuan yang tidak biasa dan stalaktit yang menjulang dari langit-langit gua, serta lorong-lorong sempit dan curam di dalam gua ini. Kamu akan mendapat kesan bahwa kamu berada di dunia bawah tanah yang mistis berkat formasi ini.

Lokasi: Desa Sirawak, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah

  1. Curug cipendok

Ketika kamu sampai di curug ini, kamu akan disambut dengan suara gemericik air yang mengalir ke kolam yang tenang sehingga tempat ini sangat cocok untuk bersantai dan merenung, sembari menikmati pemandangan yang sungguh menakjubkan.

  1. Kawah sikidang

Kawah Sikidang terletak di Kecamatan Baturraden Purwokerto. Selain itu, kamu juga akan melihat gelembung belerang akan terlihat naik dari bumi dan sesekali meletus. Asap putih muncul dari kawah kecil ini, menciptakan pemandangan yang sungguh eksotis.

Demikianlah rekomendasi mengenai destinasi wisata alam di Purwokerto. Semoga bermanfaat. (*)

Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.

0 Komentar