Destinasi Tempat Wisata Pantai Sebalang: Lokasi, Fasilitas dan Harga Tiket Masuk

Destinasi Tempat Wisata Pantai Sebalang: Lokasi, Fasilitas dan Harga Tiket Masuk
Wisata pantai Sebalang dapat menarik wisatawan dari seluruh wilayah maupun dari sekitar. Foto: Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

CIREBON, RAKCER.ID – Wisata pantai Sebalang dapat menarik wisatawan dari seluruh wilayah maupun dari sekitar. Pasalnya pantai tersebut memiliki laut yang menakjubkan dan pasir yang masih asli sehingga dapat membuat wisatawan menjadi penasaran akan keindahannya.

Karena banyaknya orang yang mengunjungi Pantai Sebalang pada sore hari untuk menikmati matahari terbenam, maka pantai ini terkenal dengan sebutan pantai senja. Pengunjung dapat menikmati pantai dan matahari terbenam sambil duduk di atas pasir atau di salah satu kafe terdekat.

Lokasi

Pantai Sebalang terletak di Jalan Patih Canggih, Dusun Sebalang, Tarahan, Kecamatan Katibung, Kabupaten Lampung Selatan.

Fasilitas

Baca Juga:Rekomendasi Tempat Angker Terpopuler di Dunia, Nomor 2 Ada di IndonesiaPantai Watu Kodok Gunungkidul: Lokasi, Fasilitas Objek Wisata, dan Harga Tiket Masuk

Saat ini di Pantai Sebalang terdapat banyak sekali fasilitas yang dapat dinikmati pengunjung. Bean bag untuk bersantai, penginapan, toilet, dan tempat makan adalah yang pertama. Selain itu, terdapat musala yang tertata rapi. Pantai ini buka setiap hari mulai pukul 09.00-22.00 WIB

Harga Tiket Masuk

Untuk masuk ke tempat wisata tersebut kamu akan mengenakan biaya sebesar Rp 20.000 perorang. Kemudian untuk kendaraan akan dikenakan biaya sebesar 20.000.

Demikianlah informasi mengenai destinasi tempat wisata pantai sebalang: Lokasi, Fasilitas dan Harga Tiket Masuk. Semoga bermanfaat. (*)

Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.

0 Komentar