CIREBON, RAKCER.ID – Mau punya kolam ikan minimalis pojok rumah, apa tetap estetik? ya, tentu masih akan terlihat elegan pastinya.
Kolam ikan minimalis pojok rumah merupakan salah satu cara yang efektif untuk menambah keasrian hunian.
Selain memberikan kesejukan, gemercik air dari kolam ikan minimalis pojok rumah juga dapat menciptakan suasana yang tenang dan menenangkan bagi penghuni rumah.
Baca Juga:5 Inspirasi Elemen Esterior Rumah Dengan Tampilan Taman Minimalis Depan Rumah Mau Punya Kolam Renang Tapi Lahan Terbatas? Jangan Khawatir, Berikut 7 Inspirasi Kolam Renang Minimalis Mewah
Inspirasi Kolam Ikan Minimalis Pojok Rumah
1.Kolam Ikan Minimalis Pojok dengan Jembatan Mini
Jika memiliki lahan yang cukup, kamu bisa membangun kolam ikan minimalis dengan jembatan kecil yang menghubungkan gerbang rumah dan pintu utama. Bentuk persegi panjang kolam ini dapat memenuhi sebagian besar area depan rumah. Dengan tambahan kanopi di atas jembatan, kamu bisa melindungi diri dari panas matahari atau rintik hujan.
2. Kolam Ikan Minimalis Pojok Memanjang
Kolam ikan minimalis dengan bentuk memanjang cocok diletakkan di samping atau belakang rumah. Ruang yang tersedia dapat dimaksimalkan untuk memberikan area berenang yang lebih luas bagi ikan. Dekorasi tambahan seperti tanaman hias dan lampu taman akan mempercantik tampilan kolam.
3. Kolam Ikan Minimalis Pojok Modern
Dengan bentuk persegi dan lantai kayu di atasnya, kolam ikan minimalis pojok modern memberikan tempat bersantai yang nyaman. Tanaman hias di sekitar kolam menambahkan suasana segar dan kesejukan. Model ini cocok untuk rumah dengan konsep minimalis dan ingin menciptakan tampilan yang estetis.
4. Kolam Ikan Sederhana Pojok Minimalis
Desain sederhana dari kolam ikan minimalis ini cocok untuk hunian dengan konsep minimalis. Kolam yang mudah dibuat dan tidak membutuhkan ruang besar tetap memberikan kesan yang menarik. Sesuaikan material dengan konsep rumah untuk hasil yang serasi.
5. Kolam Ikan Minimalis Pojok dengan Air Mancur
Dengan tambahan air terjun kecil dan lampu hias, kolam ikan minimalis pojok dengan dua tingkat ini memberikan tampilan yang mewah dan elegan. Desain minimalis dengan warna monokrom tidak mengurangi kesan kemewahan dari kolam ikan ini.
6. Kolam Ikan Minimalis Pojok dengan Tema Tebing